๐โข๐โข๐โข๐โข๐โข๐โข
MENYAMBUNG SILAHTURAHMI DENGAN ORANG TUA YANG TELAH MENINGGAL
Dari Abu Buraidah, ia berkata, aku mendatangi kota al-Madinah, maka Abdullah bin 'Umar menemuiku, ia pun bertanya,
"Tahukah engkau mengapa aku menemui mu?"
"Aku tidak tahu." jawabnya.
Abdullah berkata,
Aku telah mendengar Rasulullah ๏ทบ bersabda,
ู ูููู ุฃูุญููุจูู ุฃููู ูููุตูููู ุฃูุจููุงูู ููู ููุจูุฑูููุ ููููููููุตูููู ุฅูุฎููููุงูู ุฃูุจูููููู ุจููุนููุฏููู
โBarangsiapa yang ingin menyambung silahturahmi dengan orang tuanya yang telah meninggal, hendaknya dia menyambung silahturahmi dengan teman orang tuanya setelah wafatnya.โ
Sesungguhnya dahulu antara bapakku ('Umar) dan bapakmu terjalin hubungan persaudaraan dan persahabatan, aku pun sangat ingin untuk menyambungnya.
๐ (HR. Abu Ya'la dan Ibnu Hibban : 2031)
๐ Asy-Syaikh al-Albani ุฑุญู ู ุงููู berkata dalam as-Silsilah ash-Shahihah : 1432, "Sanadnya sahih, sesuai dengan syarat al-Bukhari."
๐ WhatsApp ุทุฑูู ุงูุณูู ๐
๐ www.thoriqussalaf.com
๐ telegram.me/thoriqussalaf
๐telegram.me/salafysumatera
๐ฅ www.salafymedia.com
๐โข๐โข๐โข๐โข๐โข๐โข