Cari Blog Ini

Selasa, 04 November 2014

Tentang MEMULAI MAKAN DARI PINGGIR

Rasulullah shalallahu ‘alaihi wasallam bersabda,
ﺇِﺫَﺍ ﻭُﺿِﻊَ ﺍﻟﻄَّﻌَﺎﻡُ ﻓَﺨُﺬُﻭْﺍ ﻣِﻦْ ﺣَﺎﻓَﺘِﻪِ ﻭَﺫَﺭُﻭْﺍ ﻭَﺳْﻄَﻪُ ﻓَﺈِﻥَّ ﺍﻟْﺒَﺮَﻛَﺔَ ﺗَﻨْﺰِﻝُ ﻓِﻲْ ﻭَﺳْﻄِﻪِ
“Jika makanan diletakkan, maka mulailah dari pinggirnya dan jauhi (memulai) dari tengahnya, karena sesungguhnya barakah itu turun di tengah-tengah makanan.”
Diriwayatkan oleh Al-Imam Ibnu Majah no. 3277 dari shahabat Ibnu ‘Abbas dan Al-Imam Ahmad no. 3268 dari shahabat Abdullah bin Bisir Al-Mazini, dishahihkan oleh Asy-Syaikh Al-Albani di dalam kitab Shahih Sunan Ibnu Majah no. 2650, Al-Irwa` no. 1980 dan 1981, 7/34-39, Al-Misykat no.4211 dan Ash-Shahihah no. 393.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar